Implementasi Kerjasama FITK UIN Sunan Kalijaga dan Sekolah Indonesia Singapur (SIS)
Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan UIN Sunan Kalijaga Yogyakarta laksanakan kegiatam sharing dan pengabdian internasional di Sekolah Indonesia Singapura. Kegiatan dilaksanakan pada Rabu, 14 September 2022. Kepala Sekolah SIS Yenny Dwi Maria, M.Ed menjelaskan bahwa SIS hadir di Singapura untuk memenuhi Hak-HAk Warga Negara Indonesia di Luar negeri (Singapura) untuk mendapatkan Pendidikan yang berkualitas. Sehingga kegiatan implementasi Kerjasama dalam bentuk kunjungan, sharing, dan diskusi semacam ini penting terus ditingkatkan. (red)